Ring Sling Linen Veena
Ring Sling Linen Stripes adalah gendongan berbahan dasar kain linen dengan penggunaan ring tanpa celah yang menjamin kemanan / safety ketika digunakan menggendong bayi.
Spesifikasi produk :
- Bahan kain linen dengan tekstur sangat halus, adem, lembut, teksturnya ringan dan nyaman.
- Ring bulat sempurna, tanpa celah, dan tahan karat karena terbuat dari bahan stainless steel dengan diameter 8cm.
- Dibuat dengan teknik jahitan double untuk memastikan keselamatan dalam proses menggendong.
- Model gathered shoulder sehingga kain dapat dilebarkan di bagian bahu.
- Bisa digunakan sejak newborn s.d BB Bayi 15 Kg.
Ukuran :
- All size, bisa digunakan oleh siapa saja tidak terbatas berat badan atau usia.
- Panjang / pendek gendongan bisa diatur sesuai tingkat kenyamanan masing-masing.
- Panjang kain 180 cm dan lebar 70 cm, badan bayi bisa tertutup secara penuh.
- FREE Pouch setiap pembelian produk Malilkids (kecuali : Sun Protector, Headband, dan Scrunchie akan mendapatkan Coin Purse setiap pembelian min. 3 pcs)
- Terbuat dari cotton 100% Grade A yang terstandarisasi oeko-tex (bebas dari zat kimia berbahaya).
- Ring yang digunakan bulat sempurna, tanpa celah & sudah diuji di ITB.
Dapatkan Garansi Uang Kembali/Tukar Produk selama 7 hari karena alasan apapun!